![]() Tour Code : YOUNESTOUR Duration      : 0 Days |
Sekarang Younes Tourism adalah satu-satunya agen wisata Muslim dan Operator Perjalanan Muslim di Kamboja.
Kami adalah satu satunya Muslim Kamboja terkemuka yang menaungi pekerjaan di bidang wisata dan perjalan dimana anda dapat bergantung pada keandalan dan ke efisiensian dari kebutuhan perjalanan anda.
Pegawai Profesional kami terdiri dari operator perjalanan yang berkualitas dan mempunyai pengalaman sebagai pemandu dengan berbahasa Inggris, Melayu, Perancis, Jerman, Spanyol, Jepang, Cina, Tailand, dan Arab. Layanan kami meliputi pelayanan perencanaan dan pemesanan penerbangan internasional dan penerbangan domestik, kebutuhan pengamanan visa, memperoleh reservasi hotel, konfirmasi melanjutkan perjalanan, serta jasa konsultan bisnis untuk mendaftarkan perusahaan di Kamboja.
Kami menawarkan pelayanan yang sangat baik untuk memastikan keselamatan dan kenyamanan anda di Kamboja. Younes Tourism akan melakukan segala upaya untuk memastikan bahwa semua pelayanan yang kami berikan berstandar tinggi sehingga wisatawan dapat menikmati kenyamanan tinggal dinegara yang indah ini. Izinkan saya, bersama direktur, dan semua pekerja memberikan sambutan yang hangat kepada Bapak dan Ibu yang Kami Homati.